Senin, 28 Januari 2019

tutorial main mobile legends

Ini 7 Tips Mudah Belajar Main Mobile Legends Untuk Pemula

1. Map MOBA Klasik, Pertarungan 5v5

mobile-legends-bang-bang-1
Game ini mengusut standar lima lawan lima, baik itu manusia maupun komputer (AI). Oleh sebab itu, ini menjadikannya semakin standar dan klasik seperti game MOBA pada umumnya. Terdapat 4 area jungle, 18 defense tower, dan 2 Boss.

2. Strategi dan Kerja Sama

mobile-legends-bang-bang-2
Terdapat macam-macam hero dengan beragam kategori yang bisa dimainkan di Mobile Legends: Bang bang, mulai dari Tank, Mage, Marksmen, Assassins, Support, dan masih banyak lagi. Hero-heronya sendiri akan terus bertambah seiring berjalannya waktu.

3. Adil (Play to Win)

mobile-legends-bang-bang-3
Sama seperti game klasis MOBA lainnya, pada setiap permainan, kamu harus melatih heromu sendiri dari awal. Hal ini untuk membuat permainan jadi lebih adil tanpa efek Pay to Win.

4. Mudah Dimainkan

mobile-legends-bang-bang-4
Jika kamu belum pernah main game DotA di Android sebelumnya, kamu tidak terlalu kesulitan untuk memainkan game Mobile Legends: Bang bang berikut ini.
Pasalnya, game ini memiliki tampilan antarmuka yang sederhana, baik itu saat bermain ataupun di menu utama. Pemilihan item, skill, dan cara menggerakkan hero pun diletakkan di tempat yang mudah dijangkau.

5. 10 Detik Matchmaking, 10 Menit Pertandingan

mobile-legends-bang-bang-5
Matchmaking pada game ini sangat singkat, yaitu hanya perlu waktu selama 10 detik saja. Pertandingan pun juga tergolong tidak terlalu lama, yaitu hanya kisaran sepuluh menit saja.
Jadi benar-benar cocok game ini untuk dimainkan melalui smartphone Android. Game yang sangat seru, tapi bobot dari gamenya sendiri tidak terlalu berat.

6. Offline Mode

Jika pada umumnya game MOBA membutuhkan koneksi yang cukup tinggi, tidak pada game Mobile Legends: Bang bang. Kamu tetap bisa bermain game dengan lancar meski di koneksi 3G/HDSPA.
Selain itu, terdapat juga fitur Smart Offline AI Assistance. Fitur ini memungkinkan karakter pemain yang offline dimainkan oleh AI. Hal ini ditujukan agar tidak terjadi permainan yang tidak seimbang, 5v4.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

cara mahir mengendalikan jhonson

Tips GG Menggunakan Johnson di Mobile Legends By  Tanri Raafani  / 09 February 2018 Awal tahun menjadi momen bagi hero-hero lama  ...